Cara Membuat Jus Atau Sirup Sirsak


1. persiapan alat dan bahan

  • alat-alat yang digunakan terdii atas : pisau, talenan, wadah (baskom), blender, kompor, botol, dan beberapa sarana penunjang lainnya.
  • sedangkan bahan yang dipergunakan ialah : buah sirsak 1 kg, air bersih 0,5 lter, gula asir 0,5 kg, asam sitrat atau citrum zuur 1 sdm (sendok makan), putih telur 1 butir, esense sirsak 0,5 sdm, kesumba (pewarna makanan) kuning secukupnya.
2. poses pembuatan
  • kupas kulit buah sirsak dengan pisau yang tajam
  • pisahkan dan buang seluruh biji yang ada, serta tampung daging buah sirsak tanpa biji dalam wadah.
  • hancurkan daging buah tersebut dengan cara diremas-remas atau diblender
  • saring dan tampung sari buah buah sirsak tersebut dalam wadah
  • rebus air sari buah tersebut, dan masukkan gula pasir serta asam sitrat ke dalamnya.
  • tambahkan pula esense sirsak, kesumba kuninga, dan putih telur ke dalam air sari buah tersebut, dan rebus hinga mendidih.
  • angkat siup sirsak tesebut dai perapian, dan masukkan kedalam botol bersih dengan menyaringnya terlebih dahulu menggunakan kain penyaring.
  • sterilisasikan botol yang berisi sirup sirsak tersebut dengan cara merebusnya dalam air mendidih selama lebih kurang 30 menit.
  • angkat botol berisi sirup sirsak dari ai perebusan, dan kemudian didinginkan.
  • tutup botol beisi siup sirsak yang telah disterilkan tersebut dengan rapat, dan pasang label (etiket) sesuai yang dikehendaki.

0 Response to "Cara Membuat Jus Atau Sirup Sirsak"

Post a Comment